Jumat, 29 Mei 2020

OPTIMIS, SALAH SATU KUNCI MENGHADAPI CORONA


Bambang Krisnadi
Tidak ada negara yang benar-benar siap menghadapi  pandemi covid-19. Pengalaman kita nenghadapi virus mers - sars - flue burung - antrax - aid, kita belum mampu menangani secara tuntas.

Yang dilakukan pemerintah mestinya kita pandang sebagai upaya melindungi warganya,  kalau ada kekurangan itu manusiawi.

Kita mesti mengubah nasib dengan "akal sehat" agar dapat keluar dari ujian/cobaan Tuhan. Kita tidak cukup hanya menyerah pada nasib. 

Mendisiplinkan masyarakat dalam situasi gegentingan (bancana non alam) mesti ada yang mengindorse. Falam hal ini TNI, Polri, Satpol PP tentu lebih mengedepankan persuasif edukatif (untuk beberapa provinsi. dan beberapa kabupaten / Kota).

Kita mesti tetap optimis dan positif thinking.


Bambang Krisnadi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bagaimana Menurut Anda

DHANDHANG-GULA NALISIR

Siji Gunungkidul  ing mangsa kawuri  Alas wingit 'king tebih sinawang Sato galak panunggune. Jalma nerak keplayu Asri wana caketing ati ...