Jumat, 06 November 2020

TLUTUR UNTUK KI SENO NUGROHO


Mengungkapkan suasana hati karena kehilangan sahabat yang dikagumi dan dicintai bisa dengan berbagai macam cara.


Sebagian besar orang, berduka  ditandai dengan linangan  air mata serta ucapan terbata-bata.

Langka, bahkan hampir jarang terjadi bahwa duka cita diekspresikan denga lantunan tembang seperti pernah dilukan penyanyi legendaris Titik Puspa,  Bing Slamet berpulang ke Rahmatullah.

Cendekiawan Supriyadi, dosen UNS Surakarta, warga Gunungkidul melantunkan suluk tlutur mendoakan kepergian  Ki Seno Nogroho. 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bagaimana Menurut Anda

DHANDHANG-GULA NALISIR

Siji Gunungkidul  ing mangsa kawuri  Alas wingit 'king tebih sinawang Sato galak panunggune. Jalma nerak keplayu Asri wana caketing ati ...